Bagaimana Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow? Mempunyai blog yang dofollow mungkin jadi sasaran spam komentar dengan menyertakan link blog'nya. Tapi blog dofollow katanya bisa menaikkan PR dan traffic blog, dan konon menjadi lebih baik dimata google (katanya sih begitu).
Mungkin sobat berminat untuk membuat komentar di blogspot menjadi dofollow? Itung-itung buat mempromosikan blog kita ke sobat blogger lain atau para pengunjung. Lakukan langkah-langkah mudah berikut:
Cara Merubah Komentar Blog Menjadi Dofollow:
1. Login pada Blogger.com
Nah, sekarang blog sobat sudah menjadi Blog Dofollow, komentar blog dofollow, dan bersiaplah menerima berbagai komentar dengan link di blog, mulai dari yang beneran komentar, sampe yang asal komentar dah. Tutorial Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow dari berbagai sumber. Lihat juga Cara Membuat Komentar Facebook di Blogspot.
2. Klik "Layout" atau "Rancangan" pada Dashboard sobat.
3. Kemudian klik "Edit HTML" dan centang dulu pada kotak "Expand Widget Template".
4. Selanjutnya sobat cari kode berikut (tekan ctrl+F)
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'>
5. Hapus kode HTML rel='nofollow' yang warna merah, akan seperti kode berikut
<a expr:href='data:comment.authorUrl'>
6. Kalo sudah "Save Template"
7. Selesai.. Sekarang komentar di blog menjadi Dofollow deh.
Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow
Update 19 November 2011 at 23.00.00. Dalam Kategori Tutorial Blog
Jangan Lupa:
Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow Reviewed by Blog Tutorial Blog on 19 November 2011 Rating: 5
Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow
Artikel ini diposting dari blog Bolay Blog pada 19 November 2011 pukul 23.00.00 dalam kategori Tutorial Blog dengan permalink http://bolaytomboy.blogspot.com/2011/11/cara-merubah-komentar-blogspot-menjadi.html. 75.Komentar Kamu Disini:
Langganan:Posting Komentar (Atom)
Atau Tulis Komentar Kamu Disini:
2 Komentar untuk "Cara Merubah Komentar Blogspot Menjadi Dofollow"10.38
Resolusi Juara 2011 | thanks sob tutornya, salam kenal
00.52
hebat juga anda wawasannya tentang blogging, saya sendiri masih agak bingung fungsi dan efeknya, o iya terimakasih banyak wawasan dan ilmunya, salam sahabat.
Posting Komentar